Taman Wisata Alam Batu Angus

Ratusan tahun yang lalu, 1801-1880, gunung berapi Batuangus mengeluarkan lava yang mempengaruhi tanjung pantai. Fenomena alam yang terjadi kini menarik minat wisatawan lokal bahkan mancanegara. (Mongabay & Tribun Manado)

@gabriellajourney

Dari pusat kota Bitung ke Taman Wisata Alam Batu Angus memakan waktu sekitar 27 menit dengan jarak 11,5 km. Perjalanan dapat ditempuh menggunakan kendaraan pribadi seperti mobil atau motor. Alternatif lainnya adalah menaiki transportasi umum berupa mobil pickup atau ojek yang biasanya menunggu di Pasar Winenet.

Informasi Tiket Masuk

  • Waktu Operasional: Taman Wisata Alam Batu Angus dibuka selama 24 jam.

  • Harga Tiket Masuk:

    • Hari Biasa:

      • Pengunjung lokal: Rp. 5.000

      • Tourist luar negeri: Rp. 100.000

    • Hari Libur:

      • Pengunjung lokal: Rp. 7.000

      • Tourist luar negeri: Rp. 150.000

Biaya Tambahan

  • Menyebrang ke Pulau Cinta: Rp. 5.000/orang

  • Mengelilingi Batu Angus dengan Perahu: Rp. 10.000/orang

Aktivitas di Taman Wisata Alam Batu Angus

  • Tracking ke Bukit Padang Rumput

  • Freediving

  • Snorkeling

  • Camping di Area Pantai

@agumtpr

@agumtpr

@dwramadhan_

@masyerrr

@cynthiapangalila

@gracelumatauw

@diman_mohammad

@mercyydengah